Harga kaki palsu Indonesia
Kaki palsu dibuat untuk pasien yang mengalami amputasi atau kurang sejak lahir pada tubuh bagian bawah. Ada beberapa jenis kaki palsu yang dibuat sesuai kondisi, kebutuhan, dan keinginan pasien. harga kaki palsu Indonesia disesuaikan dengan jenis, bahan pembuat dan desain kerangka yang diinginkan pasien.
Beberapa jenis harga kaki palsu Indonesia berdasarkan hal dibawah ini :
- Level amputasi
Harga kaki palsu Indonesia berdasarkan level amputasi, antara lain:
- Harga kaki palsu bawah lutut
- Harga kaki palsu atas lutut
- Harga kaki palsu tepat lutut
- Harga kaki palsu tepat sendi panggul
- Harga kaki palsu tepat sendi pergelangan
- Harga kaki palsu setengah telapak kaki
- Bahan pembuat
Perbedaan harga kaki palsu Indonesia juga dibedakan berdasarkan bahan pembuatnya, antara lain :
- Polyesteresin
- Polyetilen
- Alumunium
- Desain kerangka
Harga kaki palsu Indonesia lainya berdasarkan tipe kerangka yang diinginkan, yaitu :
- Tipe eksoskeletal
Jenis kerangka tipe ini terbuat dari bahan polyesteresin, polyetilen, atau alumunium yang disesuaikan dengan level aktifitas pasien dan keinginan pasien. Kosmesis kerangka merupakan penyangga sehingga terbuat dari bahan yang kuat dan awet.
Kelebihan kerangka tipe ini bahan dapat disesuaikan dengan level aktifitas pasien, karena kondisi pasien yang berbeda membutuhkan kaki yang berbeda pula.
- Tipe endoskeletal
Jenis kerangka tipe ini terbuat dari bahan stainless steel lokal ( dalam negeri ) sehingga harga kaki palsu Indonesia jenis ini relatife lebih murah. Finishing dalam proses pembuatan kaki palsu jenis ini kerangka dicover dengan spon dan stocking. Penampilan kaki palsu ini lebih baik dan menyerupai kaki asli.
Untuk pemesanan bisa via online atau datang langsung ke alamat pembuat kaki palsu kami di jl.Kalimosodo no.77, josenan – MADIUN – JawaTimur, untuk informasi selengkapnya silahkan menghubungi kontak kami
085 780 000 084 / 081 329 259 419